Sakit Perut Sebelah Kiri Bawah Pada Pria
- Posted By : Admin 5
- On 2022 Septermber 27T22:20
- Category : Sakit

Skip to content Produk Tentang Lifebuoy Kesehatan& Kebersihan Misi kami Semua Produk Sabun Batang Sabun Cuci Tangan Hair Mist Sabun mandi Shampoo Stay up to date Facebook Twitter Youtube Daftar Daftar Home Semua Artikel Kesehatan & Gaya Hidup Sering Sakit Perut Sebelah-kiri Mungkin Ini Penyebabnya Sering Sakit Perut Sebelah-kiri Mungkin Ini Penyebabnya Sakit perut sebelah kiri bisa menandakan kondisi penyakit tertentu seperti gastritis, pankreatitis atau peradangan lambung, dan kista ovarium. 13 Oct 2020 Sakit perut sebelah kiri sangat umum terjadi dan bisa menyerang siapa saja. Penyebabnya pun beragam, bisa karena konsumsi makanan pedas dan asam atau bisa juga merupakan salah satu gejala penyakit tertentu. Misalnya infeksi ginjal, gastritis, serangan jantung, hernia, atau kista ovarium. Sakit perut yang menunjukkan gejala dari penyakit tertentu bisa digambarkan dari letak sakit yang diderita, yaitu sebelah kiri atas atau sakit perut sebelah kiri bawah. Jika sakit perut yang kamu alami tidak kunjung membaik meskipun sudah minum obat, ada baiknya segera periksakan diri ke dokter untuk mendapatkan penanganan khusus. Untuk mengetahui sakit perut sebelah kiri yang kamu alami, yuk simak artikel berikut. 1. Penyakit yang menyebabkan sakit perut di sebelah kiri atas Gastritis dan tukak lambung Gastritis (radang lambung) dan tukak lambung (luka lambung) sering kali menyebabkan rasa sakit di bagian kiri atas perut. Hal ini karena lapisan lambung mengalami iritasi, peradangan dan pengikisan sehingga membuat perut sebelah kiri terasa sakit. Keadaan ini biasanya disebabkan oleh infeksi bakteri H. Pylori yaitu bakteri yang menghasilkan lendir di lambung. Gejala lain yang ditimbulkan dari penyakit ini yaitu rasa sakit perut pada sebelah kiri atas, mual dan muntah, serta sensasi penuh pada perut setelah makan. Sementara itu tukak lambung yaitu luka pada lambung yang menyebabkan keluhan sakit maag. Gejalanya meliputi nyeri perut bagian atas, nyeri ulu hati, mual dan muntah, perut kembung, sering bersendawa, dada terasa seperti terbakar, dan hilangnya nafsu makan. Pankreatitis Pankreatitis atau radang kelenjar pankreas menyebabkan sakit perut hebat di sebelah kiri yang menjalar sampai ke punggung. Gejala lain yang muncul yaitu demam, diare, perut menjadi terasa sakit ketika disentuh, mual dan muntah. Jika kamu mengalami gejala-gejala di atas segera konsultasikan ke dokter untuk mendapatkan perawatan medis. Pankreatitis pun tidak bisa dianggap remeh karena termasuk penyakit yang berbahaya dan berpotensi fatal jika tidak segera diobati. Serangan jantung (angina) Sakit perut sebelah kiri atas bukan hanya menandakan gejala penyakit yang menyerang saluran pencernaan. Serangan jantung (angina) juga memiliki gejala sakit perut di bagian kiri atas, disertai gejala-gejala lainnya yaitu nyeri dada sebelah kiri yang menjalar ke lengan sebelah kiri, mual, muntah, sesak napas, dan keringat dingin. Untuk mencegah terjadinya serangan jantung, kamu bisa melakukan beberapa upaya seperti tidak merokok, menjaga tekanan darah, mengonsumsi makanan sehat, serta rutin berolahraga. 2. Penyakit yang menyebabkan sakit perut di sebelah kiri bawah Penyakit ginjal Beberapa penyakit yang menyerang ginjal seperti infeksi ginjal, batu ginjal, dan batu saluran kemih juga bisa menyebabkan sakit perut di bagian kiri bawah. Gejala lain yang muncul yaitu nyeri pinggang, kesulitan buang air kecil, dan urin berwarna kemerahan. Adapun pada infeksi ginjal nyeri perut bagian kiri atas disertai juga dengan demam. Hernia Hernia merupakan penyakit yang sering dialami oleh pria. Meskipun pada umumnya tidak berbahaya, namun tetap harus mendapatkan penanganan dokter agar tidak terjadi komplikasi. Pada hernia, nyeri perut sebelah kiri bawah dirasakan oleh pasien ketika mereka batuk, seringkali diikuti dengan timbulnya benjolan pada pangkal paha dan testis. Kista ovarium Kista ovarium merupakan kondisi saat indung telur ditumbuhi benjolan. Apabila kista ovarium terdapat di sebelah kiri, maka salah satu gejala yang ditimbulkan yaitu nyeri pada perut sebelah kiri bawah. Selain itu, penderita kista ovarium juga mengalami nyeri pada panggul dan perut kembung. Langkah penanganan untuk kista ovarium dibedakan berdasarkan usia pasien, jenis, dan ukuran kista. Jika kista membesar, dapat dilakukan operasi pengangkatan kista. Inilah mengapa, penting untuk menjaga gaya hidup sehat untuk mencegah terjangkitnya virus, kuman, maupun bakteri penyebab penyakit. Salah satu cara yang dapat dilakukan adalah dengan mencuci tangan dengan sabun sebelum dan sesudah makan, setelah beraktivitas, juga setelah keluar dari kamar kecil. Gunakan sabun Lifebuoy Sabun Cuci Tangan dan Hand Sanitizer Total 10 yang telah teruji klinis untuk membunuh pertumbuhan kuman, bakteri dan virus penyebab penyakit. Selebihnya dari Lifebuoy: Mencermati Gejala dan Pertolongan Pertama pada Infeksi Saluran Pencernaan Mencermati Gejala dan Pertolongan Pertama pada Infeksi Saluran Pencernaan Baca Artikel 3 min read Kebiasaan Kecil Ajarkan Kebersihan Lingkungaan kepada Anak Lima Kebiasaan ini dapat Anda lakukan bersama si kecil dalam menjaga kebersihan lingkungan. Baca Artikel 3 min read 5 Perawatan Kulit Mulus yang Bisa Dilakukan di Rumah Aja Mengonsumsi makanan bergizi dan menjaga kebersihan kulit bisa membuat tampilan kulit menjadi mulus, tanpa mesti perawatan ke salon. Baca Artikel 3 min read Begini Cara Cuci Tangan yang Benar untuk Bunuh Virus Corona Mencuci tangan dengan sabun antibakteri bisa membunuh virus dan bakteri hingga 99,9%. Baca Artikel Produk Artikel Lifebuoy Hubungi Kami ID Toll free: 0800 155 8000 sound.konsumen@unilever.com Hubungi kami Dapatkan berita terkini Facebook Twitter Instagram Youtube ©Copyright 2023 Unilever Aksesibilitas Pemberitahuan Cookie Pemberitahuan Privasi Ketentuan Layanan
Image gallery sakit perut sebelah kiri bawah pada pria





.jpg)














Read more Sakit Perut Sebelah Kiri Bawah Pada Pria:
- Sakit Perut Bagian Bawah Kanan Sampai Ke Pinggang
- Sakit Kepala Bagian Belakang Disertai Mual
- Sakit Kepala Bagian Depan Kiri Dan Kanan
- Sakit Perut Bagian Kanan Bawah Tembus Ke Pinggang
- Nyeri Perut Sebelah Kiri Dan Kanan Saat Hamil Muda
- Sakit Perut Bagian Bawah Kanan Saat Hamil 4 Bulan
- Sakit Perut Sebelah Kanan Bawah Sampai Ke Pinggang Pada Pria
- Nyeri Perut Bagian Kiri Pada Saat Hamil Tua
- Sakit Kepala Bagian Belakang Bawah Kanan Kiri
- Sakit Perut Bagian Bawah Kanan Saat Hamil 7 Bulan
- Sakit Perut Sebelah Kanan Atas Saat Hamil 3 Bulan
- Sakit Perut Bagian Bawah Saat Hamil 3 Bulan
- Obat Sakit Gigi Berlubang Yang Aman Untuk Ibu Menyusui
- Sakit Pinggang Sebelah Kanan Bagian Belakang Pada Wanita
- Sakit Perut Bagian Bawah Kanan Saat Hamil 8 Bulan
- Sakit Pinggang Sebelah Kiri Belakang Ketika Hamil